Description
Tempat Tidur Rumah Sakit 3 Crank ini merupakan tempat tidur pasien jenis Electric
Fitur:
1. Posisi kepala dan kaki bisa dinaik turunkan menggunakan remote yang sudah ada satu set dengan pembelian.
2. Ranjang bisa dinaikkan dan diturunkan menggunakan remote.
3. Diperlengkapi dengan Pinggiran (Side Rail) yang dapat dinaikan dan diturunkan secara manual
4. Terdapat Rem pada setiap Roda
5. Back rest tilting : 80° ± 5° dan Knee board tilting : 35° ± 5°
6. Anti-bakteri ganda powder coating treatment
7. Pengunci headfoot agar tidak mudah lepas
Satu set sudah termasuk matras.
Tags: Acare, Hospital Bed